Perakitan dan Modernisasi

Teknologi Pertanian Modern

Badan Perakitan dan Modernisasi Pertanian (BRMP) mengusung modernisasi pertanian berkelanjutan dengan inovasi teknologi yang meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan daya saing sekaligus menjaga kelestarian lingkungan. Melalui penelitian, perakitan teknologi, mekanisasi, dan digitalisasi, BRMP membangun sistem pertanian yang cerdas, ramah lingkungan, dan tangguh menghadapi tantangan masa depan.

Layanan

BRMP menyediakan beragam layanan untuk memastikan produk dan teknologi pertanian memenuhi standar mutu, keamanan, dan keberlanjutan sehingga terjamin transparan, cepat, dan terpercaya.


Berita

Thumb

BBRMP Jambi Evaluasi Progres Tindak Lanjut Kelengkapan Data BMN

KOTA JAMBI – Balai Besar Penerapan Modernisasi Pertanian (BBRMP) Jambi melaksanakan rapat eval...
  • 15 Jan 2026
Lihat Detail
Thumb

Tim Kebersihan BBRMP Jambi Gelar Rapat Perdana, Targetkan Kinerja 2026 Lebih Optimal

KOTA JAMBI – Tim Kebersihan Balai Besar Penerapan Modernisasi Pertanian (BBRMP) Jambi melaksan...
  • 15 Jan 2026
Lihat Detail
Thumb

DWP BBRMP Jambi Hadiri RAT Koperasi Dharma Ibu Provinsi Jambi

KOTA JAMBI—Dharma Wanita Persatuan (DWP) Balai Besar Penerapan Modernisasi Pertanian (BBRMP) J...
  • 15 Jan 2026
Lihat Detail

Berita Foto


Pimpinan Kami

Thumb

Kepala Balai

Kepala Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Jambi

FIRDAUS, SP., M.Si

Nama

:

Firdaus, SP., M. Si

Jabatan

:

Kepala Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Jambi

Alamat Unit/Satker

:

Jl. Samarinda No. 11. Kel. Paal Lima, Kec. Kota Baru
Kota Jambi - Jambi Indonesia 36128

No Telp

:

 (0741) 40174

Email

:

[email protected][email protected]

Latar Belakang Pendidikan

:

· S2 Jurusan Entomologi dan FitopatologiSekolah Pascasarjana Institut Pertanian Bogor

· S1 Jurusan Hama dan Penyakit Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala Darussalam Banda Aceh

Riwayat Jabatan

:

· Kepala BPSIP Aceh ( 5 Mei 2023 -15 Mei 2025) 

· Kepala BRMP Jambi (15 Mei 2025 – Sekarang)

Penghargaan yang pernah diterima

:

Piagam Penghargaan  Satyalencana 10 tahun

Mitra

Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, BRMP berkolaborasi dengan mitra dari dalam negeri dan mitra internasional.